Text
Haji: transformasi profetik menuju revolusi mental
Buku ini hadir bukan sekedar menyajikan profesi pelaksanaan ibadah haji,mulai dari tanah air ke tanah suci hingga kembali lagi ke tanah air dengan terpenuhi seluruh dimensi perhajian tetapi penulisnya berupaya membutuhkan suatu transformasi pemikiran yg utuh mengenai makna sesungguhnya pelaksanaan ibadah haji itu yg mampu mengubah pola pikir,pola laku,dan pola karakter,sebagai wujud dari revolusi mental pada kepribadian diri dan masyarakat.
Tersedia | SJN00000803 | 297.35 ALI h | Perpustakaan Amir Machmud (200) |
Tidak tersedia versi lain