Text
Hukum Islam Alternatif Solusi Terhadap Masalah Fiqh Kontemporer
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dewasa ini telah mencapai titik kulminasi. Bersamaan dengan itu, kebutuhan masyarakat sebagai subyek dan sekaligus obyek dari ilmu pengetahuan dan teknologi kian meningkat, karena itu, berbagai problema yang dihadapi masyarakat yang tidak terselesaikan melalui sistem tradisional.
No other version available