Text
Lincah Menulis Artikel Ilmiah Populer dan Jurnal
Buku yang ada di tangan pembaca ini berusaha mengajak pembaca untuk mulai menulis. Buku ini berisi pengalaman penulis selama bertahun-tahun menggeluti profesi sebagai penulis; entah penulis artikel, jurnal, maupun buku. Selepas membaca buku ini, Anda diharapkan tergerak untuk menulis, dan menjadi barisan orang-orang yang mencerahkan masyarakat melalui pena.
No other version available