Text
Prosa dari Praha: Narasi Historis Masyarakat Konsumen Era Kapitalisme Global
Kunjungan budaya ke Praha menginspirasi penulis menarasikan masyarakat konsumen yang diwakili karakter aku, kamu, dan dia dalam relasi historis penuh dinamika dan romantika Indonesia-Eropa. Buku ini mengajak pembaca menyusuri lorong waktu di antara relung sejarah dan kondisi zaman now. Perpaduan sastra dan sejarah berdasarkan fakta ini menghasilkan model historiografi millennial. Buku ini bisa memperkaya Pendidikan Sejarah dan IPS, serta layak dikonsumsi dosen, guru, dan mahasiswa lintas disiplin ilmu.
Tersedia | SJN00005751 | 341.324 NAN p | Perpustakaan Amir Machmud |
Tidak tersedia versi lain