Tanggal 19 Desember 1948 sore hari tercapai kesepakatan antara Mr. Sjafruddin Prawiranegara dan Mr. Teuku Muhammad Hasan, membentuk pemerintahan darurat yang kemudian dikenal sebagai Pemerintah Dar…
Enam puluh tahun tinggal di Perancis telah membentuk hidup dan alam pikiranku. Aku berpikir dalam bahasa Perancis. Perancis menjadi negeriku. Tapi apakah aku masih seorang Indonesia? Ya, aku orang…
Enam puluh tahun tinggal di Perancis telah membentuk hidup dan alam pikiranku. Aku berpikir dalam bahasa Perancis. Perancis menjadi negeriku. Tapi apakah aku masih seorang Indonesia? Ya, aku orang…
Selama 22 tahun Ajip Rosidi bermukim di Jepang. Sebagai gai-jin (orang asing) di sela-sela kesibukannya mengajar di universitas, ia banyak mengamati berbagai segi kehidupan masyarakat Jepang. Buku …
Kehidupan kesusastraan Indonesia dalam tahun-tahun terakhir sama sekali tidak menggembirakan. Hal ini terlihat dari jumlah pembaca karya-karya sastera yang sangat tidak seimbang dengan jumlah pendu…
Manusia merupakan makhluk yang unik dan berbeda dengan organisme lain yang ada di dunia. Salah satu suku di Indonesia yang memiliki keunikan dan ciri khas yang cukup menonjol diantara suku bangsa y…
Peran Nana Sutresna sebagai Sekretaris Jenderal KTT GNB ke-10 sangat utama sehingga KTT GNB ke-10 tersebut berhasil baik sekali. Gerakan Non-Blok menjadi gerakan yang sangat berarti bagi para anggo…
Buku terbitan Pustaka Jaya ini, merupakan Otobiografi dari Ajip Rosidi tentang kenangan 70 tahun perjalanan hidupnya. Buku yang cukup tebal, namun memiliki tingkat bahasa yang sangat mudah dipahami…
Buku ini menguraikan secara sistimatis dan kronologis kesusasteraan Indonesia moderen khususnya bagi pelajar dan mahasiswa Jurusan Sastera Indonesia. Diawali dengan pengantar tentang karakteristik …
Ketika suara yang ramai saat ini cenderung ingin memisahkan Lekra dengan PKI, Ajip Rosidi justru menegaskan bahwa lembaga itu adalah bagian dari PKI. Sebagai salah seorang sasterawan yang hidup pad…